1. Melancarkan pencernaan
Kandungan puding yang mencakup serat, sangat bermanfaat bagi pencernaan, yaitu membantu kita membersihkan usus serta memperlancar pencernaan. Jika usus bersih dan pencernaan lancar, tentu kita terbebas dari sembelit dan juga penyakit pencernaan lainnya.
2. Makanan diet
Jika kita merasa lapar namun merasa "terlalu berat" jika harus makan nasi, cobalah puding. Puding merupakan makanan yang cocok untuk menahan rasa lapar karena kandungan seratnya bersifat mengenyangkan namun tidak membuat gemuk.
3. Antioksidan
Puding yang mengandung ekstrak rumput laut dapat berfungsi sebagai antioksidan, karena klorofil pada ganggang laut dapat membersihkan tubuh dari reaksi radikal bebas yang membahayakan tubuh.
Demikian beberapa manfaat puding bagi kesehatan. Jadi, tidak ada salahnya kita mencoba memasukkan puding dalam daftar makanan sehari-hari.
EmoticonEmoticon